Jaket saat ini tidak hanya digunakan dalam kondisi tertentu, seperti ketika dingin ataupun ketika bepergian. Namun saat ini jaket menjadi sebuah gaya berpakaian yang diminati cukup banyak kalangan. Untuk mempermudah kamu dalam memilih bahan jaket, berikut beberapa jenis bahan jaket yang enak dipakai:
- Jaket berbahan lembut dan hangat
Kamu dapat memilih jaket yang terbuat dari kain fleece. Jaket ini memiliki tekstur yang halus dan lembut. Selain nyaman digunakan, jaket fleece memiliki model yang variatif dan trendi. Bahan fleece sangat cocok untuk iklim Indonesia yang tidak terlalu dingin. Jaket berbahan fleece lebih banyak diminati karena tidak terlalu panas jika digunakan di musim kemarau namun masih tetap hangat untuk musim hujan.
- Jaket berbahan kulit
Bagi kamu pecinta fashion, Ada dua jenis bahan kulit yang biasa digunakan, yaitu kulit asli dan kulit sintetis. Jenis jaket yang berbahan kulit asli memang relatif mahal. Sedangkan jaket berbahan kulit sintetis harganya relatif lebih murah.
- Jaket berbahan jeans
Jeans dapat digunakan pada cuaca panas karena bahan jeans kurang menghangatkan. Tekstur serat jeans yang kuat dan tebal membuat jaket berbahan jeans ini tidak mudah sobek. Bahan jeans sangat awet digunakan dalam jangka waktu yang lama serta tidak memerlukan perawatan ekstra seperti jaket kulit.
Tips terakhir dalam memilih bahan jaket yang nyaman, pastikan kualitas sesuai dengan harga. cek harga kaos polos termurah